INFOGRAFIK: Peta Kemenangan Pilkada Kalimantan Timur 2018

Sabtu, 14 Juli 2018 | 11:05 WIB
KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Peta Kemenangan Pilkada Kalimantan Timur 2018

JAKARTA, KOMPAS.com - Komisi Pemilihan Umum telah mengumumkan hasil rekapitulasi suara dari sejumlah pemilihan kepala daerah (pilkada), termasuk Pilkada Kalimantan Timur.

Dari hasil rekapitulasi KPU, pasangan Isran Noor-Hadi Mulyadi dinyatakan sebagai pemenang dengan perolehan suara 417.711 suara (31,33 persen).

Posisi kedua ditempati pasangan Rusmadi-Safaruddin dengan 324.226 suara (24,32 persen). Sementara, pasangan Syaharie Jaáng-Awang Ferdian di posisi ketiga dengan perolehan 302.987 suara (22,73 persen), dan pasangan Andi Sofyan H-M Rizal Effendi dengan 288.166 suara (21,62 persen).

Bagaimana peta kemenangan masing-masing pasangan ini?

Berikut infografik Kompas.com yang menggambarkan peta kemenangan masing-masing pasangan di kabupaten/kota di Kalimantan Timur:

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Peta Kemenangan Pilkada Kalimantan Timur 2018

Kompas TV Berikut tiga berita terpopuler versi KompasTV hari ini.




Agenda Pemilu 2019

  • 20 September 2018

    Penetapan dan pengumuman pasangan calon presiden-wakil presiden

  • 21 September 2018

    Penetapan nomor urut pasangan calon presiden-wakil presiden

  • 21-23 September 2018

    Pengumuman Daftar Calon Tetap (DCT) Anggota DPD, DPR, dan DPRD provinsi

  • 24 September-5 Oktober 2018

    Penyelesaian sengketa dan putusan

  • 8-12 Oktober 2018

    Pengajuan gugatan atas sengketa tata usaha negara

  • 23 September 2018-13 April 2019

    Kampanye pertemuan terbatas, pertemuan tatap muka, penyebaran bahan kampanye kepada umum, dan pemasangan alat peraga

  • 24 Maret 2019-13 April 2019

    Kampanye rapat umum dan iklan media massa cetak dan elektronik

  • 28 Agustus 2018-17 April 2019

    Pengumuman Daftar Pemilih Tetap (DPT)

  • 14-16 April 2019

    Masa Tenang

  • 17 April

    Pemungutan suara

  • 19 April-2 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil tingkat kecamatan

  • 22 April-7 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat kabupaten/kota

  • 23 April-9 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat provinsi

  • 25 April-22 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat nasional

  • 23-25 Mei 2019

    Pengajuan permohonan sengketa di Mahkamah Konstitusi

  • 26 Mei-8 Juni 2019

    Penyelesaian sengketa dan putusan

  • 9-15 Juni 2019

    Pelaksanaan putusan MK oleh KPU

  • Juli-September 2019

    Peresmian keanggotan DPRD Kabupaten/kota, DPRD Provinsi, DPR dan DPD

  • Agustus-Oktober 2019

    Pengucapan sumpah/janji anggota DPRD Kabupaten/kota dan DPRD Provinsi

  • 1 Oktober 2019

    Pengucapan sumpah/janji anggota DPR

  • 20 Oktober 2019

    Sumpah janji pelantikan presiden dan wakil presiden