Indahnya Toleransi, Pemuda Kristen di Ambon Ikut Amankan Shalat Id

Kamis, 13 Mei 2021 | 12:16 WIB
KOMPAS.com/RAHMAT RAHMAN PATTY Puluhan pemuda Kristen di Kota Ambon ikut mengamankan pelaksanaan shalat Idul Fitri di Masjid Raya Al Fatah Ambon, Kamis (13/5/2021).

Pemuda masjid jaga gereja saat Natal

Pengamanan tempat ibadah saat hari besar keagamaan oleh masyarakat selalu dilakukan warga saat hari raya Idul Fitri maupun Natal.

Setiap tahun, pemuda masjid di Kota Ambon juga selalu menjaga pelaksanaan ibadah Natal di sejumlah gereja di Kota Ambon.

Sejumlah warga umat Islam mengaku sangat mengapresiasi pemuda Kristen yang ikut mengamankan pelaksanaan shalat Id di Masjid Al Fatah.

"Terima kasih kepada saudara-saudaraku umat Kristen yang telah menjaga kami. Ini pemandangan yang indah sekali," kata Nurdin salah satu jemaah shalat Id.

Warga lainnya menilai apa yang dilakukan pemuda Kristen itu menunjukkan toleransi dan nilai persaudaraan yang kuat di Maluku.

"Ini Maluku sesungguhnya yang telah ditunjukan oleh para leluhur kita sejak dulu," kata warga bernama Usman.

Page:

Agenda Pemilu 2019

  • 20 September 2018

    Penetapan dan pengumuman pasangan calon presiden-wakil presiden

  • 21 September 2018

    Penetapan nomor urut pasangan calon presiden-wakil presiden

  • 21-23 September 2018

    Pengumuman Daftar Calon Tetap (DCT) Anggota DPD, DPR, dan DPRD provinsi

  • 24 September-5 Oktober 2018

    Penyelesaian sengketa dan putusan

  • 8-12 Oktober 2018

    Pengajuan gugatan atas sengketa tata usaha negara

  • 23 September 2018-13 April 2019

    Kampanye pertemuan terbatas, pertemuan tatap muka, penyebaran bahan kampanye kepada umum, dan pemasangan alat peraga

  • 24 Maret 2019-13 April 2019

    Kampanye rapat umum dan iklan media massa cetak dan elektronik

  • 28 Agustus 2018-17 April 2019

    Pengumuman Daftar Pemilih Tetap (DPT)

  • 14-16 April 2019

    Masa Tenang

  • 17 April

    Pemungutan suara

  • 19 April-2 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil tingkat kecamatan

  • 22 April-7 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat kabupaten/kota

  • 23 April-9 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat provinsi

  • 25 April-22 Mei 2019

    Rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat nasional

  • 23-25 Mei 2019

    Pengajuan permohonan sengketa di Mahkamah Konstitusi

  • 26 Mei-8 Juni 2019

    Penyelesaian sengketa dan putusan

  • 9-15 Juni 2019

    Pelaksanaan putusan MK oleh KPU

  • Juli-September 2019

    Peresmian keanggotan DPRD Kabupaten/kota, DPRD Provinsi, DPR dan DPD

  • Agustus-Oktober 2019

    Pengucapan sumpah/janji anggota DPRD Kabupaten/kota dan DPRD Provinsi

  • 1 Oktober 2019

    Pengucapan sumpah/janji anggota DPR

  • 20 Oktober 2019

    Sumpah janji pelantikan presiden dan wakil presiden